Malam sepi
Hening mencekam
Angin dingin menampar wajahku
Di atas bintang redup,
bulan bersembunyi di balik awan gelap
Kunang-kunang ramai berterbangan
Di pucuk-pucuk daun padi
Malam tetap sepi
Aku merinding
Tiba-tiba
Plung ...
(Memori sepi di desa)
0 komentar:
Posting Komentar
"Saya tunggu komentar yang membangun, terima kasih atas komentarnya"